CITA-CITA SEBAGAI TEMA DALAM PENCIPTAAN KARYA SENI LUKIS

Authors

  • Arif Fiyanto Mahasiswa Prodi. Penciptaan dan Pengkajian Seni Program Pasca Sarjana ISI Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.33153/bri.v9i1.2115

Abstract

ABSTRAK Saya mengalami kegelisahan terkait dengan cita-cita hidup bahagia saat ini. Hal tersebut menjadi kekhawatiran saya secara pribadi untuk lebih semangat dalam merancang kehidupan bahagia di masa yang akan datang. Oleh sebab itu cita-cita hidup bahagia menjadi dorongan terbesar dalam proses penciptaan karya ini. Berdasarkan  beberapa definisi terkait dengan judul, saya menyimpulkan bahwa sebuah cita-cita merupakan keinginan fantasi, tentang harapan dan tujuan yang selalu ada dalam pikiran, berasal dari dalam diri sendiri maupun itu pengaruh lingkungan sekitar, yang ingin dicapai. Sesuatu yang diimpikan, dibayangkan, didesain berisi arahan tentang apa yang harus dikerjakan dan merupakan kunci dalam mencapai kebahagiaan dalam kesempurnaan.Tujuan studi penciptaan ini adalah merepresentasikan tentang fantasi cita-cita hidup bahagia yang saya inginkan kelak ke dalam bahasa metafor visual pada seni lukis. Manfaat yang diharapkan, melalui seni lukis yang saya ciptakan, bisa dipahami pesan moral yang ingin disampaikan kepada orang lain yang mengamatinya. Bentuk sebagai metafor visual dalam studi penciptaan seni lukis ini yaitu bentuk yang bernuansa  imajinatif, naratif, dan simbolis.  Berupa kehidupan figur-figur imaginatif manusia, boneka dengan gaya personal, binatang dan tetumbuhan, rumah dan awan-awan, sehingga secara satu-kesatuan karya ciptaan bernuansa imajinatif, naratif dan simbolis. Kata kunci: seni lukis, cita-cita    ABSTRACT I am experiencing anxiety associated with the ideals of a happy life today. It becomes my personal concern for more zeal in designing a happy life in the future. Therefore the ideals of a happy life become the biggest impetus in the process of creating this work. Based on several definitions related to the title, I conclude that a goal is a fantasy desire, about the hopes and goals that are always present in the mind, coming from within itself as well as the influence of the surrounding environment, to be achieved. Something dreamed, imagined, designed to contain direction about what to do and is the key to achieving happiness in perfection.The purpose of this study of creation is to represent the fantasy ideals of the happy life I want later into the visual metaphor language of painting. The expected benefits, through the art of painting that I created, can be understood moral messages to be conveyed to others who observe it. The form as a visual metaphor in the study of the creation of painting is a form that nuanced imaginative, narrative, and symbolic. It is the life of human imaginative figures, dolls with personal styles, animals and plants, homes and clouds, so that one-piece unity of creation is imaginative, narrative and symbolic. Keywords: painting, ideals

Downloads

Download data is not yet available.

References

https://www.scribd.com/doc/172076

/Bahagia Menurut Para Ahli

(diakses pada tanggal 14 juni 2017)

Artikel online, Buya Hamka,

http://www.academia.edu/1545612

/Meraih_Cita-Cita

Dokumentasi Meriahnya Tokyo

Disneyland Terasa Seperti Di

Negeri Dongeng (Foto :

https://japanesestation.com/jstravel-meriahnya-tokyo-disneylandterasa-seperti-di-negeri-dongeng/jstravel-meriahnya-tokyo-disneyladiakses pada tanggal 31

april 2017, Arif Fiyanto)

Dokumentasi Ilustrasi tentang citacita yang berbeda dalam keluarga

(Foto: Arif fiyanto, 2012)

Dokumentasi bentuk awan (Foto:

http://kotakhatiagi.blogspot.com/20

/09/berburu-awan.html,diakses

pada tanggal 31 April 2017, Arif

Fiyanto)

Dokumentasi Rumah Pohon

(foto:http://global.liputan6.com/read

/2486579/5-rumah-pohon-menak

jubkan-ala-dunia-fantasi diakses

pada tanggal 31april2017, Arif

Fiyanto)

Kamus Besar Bahasa Indonesia

(KBBI), Arti cita-cita, http://kbbi.

web.id/cita

Downloads

Published

2018-07-03

Issue

Section

Articles