Paduan Teknik Batik dan Tie Dye Untuk Motif Pada Busana Wanita

Authors

  • Dwi Rahmawati Program Studi Kriya Seni, Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Sebelas Maret Surakarta
  • Sarwono Sarwono Program Studi Kriya Seni, Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Sebelas Maret Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.33153/ornamen.v20i2.5606

Keywords:

teknik batik, teknik tie dye

Abstract

Perancangan motif pada busana wanita dengan memadukan teknik batik dan tie dye dilatarbelakangi dari hasil observasi yang dilakukan oleh penulis di Pasar Klewer, Solo. Observasi juga dilakukan melalui media sosial dan marketplace dan belum ada produk busana wanita dengan motif teknik batik dan tie dye. Perancangan produk fesyen ini menerapkan metode pendekatan perancangan seni menurut SP. Gustami yang mengemukakan 3 tahap 6 langkah dalam proses berkarya. Ketiga tahap tersebut adalah tahap eksplorasi (perancangan ide, konsep, dan landasan penciptaan), perancangan (rancangan desain karya), dan perwujudan (pembuatan karya). Hasil akhir dari artikel ini adalah dua buah busana wanita dengan motif yang menggabungkan teknik batik dan tie dye. Busana wanita tersebut untuk acara formal pada wanita umur 20 - 30 tahun. Perancangan ini sebagai salah satu partisipasi penulis dalam melestarikan batik yakni dengan mengembangkan ide dari motif klasik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ardiansyah. (2010). Perancangan Ikat Celup dengan Teknik Cabut Warna untuk Bahan Pakaian. Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Atika, Kholifah, N., Nurrohmah, S., & Purwiningsih, R. (2020). Eksistensi Motif batik klasik pada generasi Z. Teknobuga, 8(2), 141–144. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/teknobuga/index

Gustami, S. (2007). Butir-Butir Estetika Timur Ide Dasar Penciptaan Seni Kriya Indonesia. Prasista.

Ismai. (2017). Peracangan Sistem Informasi Penjualan Perlengkapan Tidur Berbasis Web Studi Kasus Toko Batik Galinah Jakarta. Paradigma, 19(2), 127–130.

Maulana Hakim, L. (2018). Batik Sebagai Warisan Budaya Bangsa Dan Nation Brand Indonesia. Nation State: Journal of International Studies, 1(1), 61–90.

Nugroho, H. (2020). Pengertian Motif Batik dan Filosofinya. Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. https://bbkb.kemenperin.go.id/index.php/post/read/pengertian_motif_batik_dan_filosofinya_0

Qoimah, H. (2012). Karakteristik Batik Motif Sekar Jagad Yogyakarta. In Universitas Negeri Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.

Sanjaya, F., & Yuwanto, L. (2019). Budaya Berbusana Batik pada Generasi Muda. Mediapsi, 5(2), 88 – 96. https://doi.org/10.21776/ub.mps.2019.005.02.3

Susanto, S. (1980). Seni Kerajinan Batik Indonesia, Balai Penelitian Batik dan Kerajinan, Lembaga Penelitian dan Pendidikan Industri, Departemen Perindustrian R.I., Jakarta.

Trixie, A. A. (2020). Filosofi Motif Batik sebagai Identitas Bangsa Indonesia. Folio, 1(1), 1–9.

Downloads

Published

2023-11-15

Issue

Section

Articles