Media Ekspresi Dalam Bentuk Seni Plakat dan Peluang Kreatif Generasi Muda
Keywords:
Textile painting, Teknik plakat, Kreativitas, Kriya tekstil, Desain dekoratif figuratifAbstract
Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi textile painting sebagai media perwujudan ide kreatif masyarakat usia muda melalui pendekatan teknik plakat. Textile painting merupakan seni terapan yang memanfaatkan media kain sebagai kanvas, menggabungkan unsur ilustrasi dan desain dekoratif figuratif untuk menghasilkan karya yang estetis sekaligus fungsional. Teknik plakat digunakan dengan sapuan cat tebal untuk menciptakan visual kuat dan pekat. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif melalui observasi non-partisipatif, wawancara mendalam, dan dokumentasi karya. Metode yang digunakan, adalah, Teknik analisis data dalam penelitian kualitatif menggunakan teknik deskriptif yang menggambarkan keadaan sebeneranya yang terjadi dilapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa textile painting mampu meningkatkan pemahaman teknis dan artistik masyarakat usia muda pada seni plakat, terkait harmoni warna, komposisi, serta penerapan teknik positif dan negatif. Selain itu, kegiatan ini membuka peluang usaha kreatif berbasis kriya tekstil. Karya yang dihasilkan merefleksikan perpaduan imajinasi, kepekaan estetika, dan keterampilan teknis dalam menciptakan produk yang personal dan bernilai dengan menggunakan kreasi teknik seni plakat.
Downloads
References
Adelya, D., Prodi, , Rupa, S., Rupa, J. S., Bahasa, F., & Seni, D. (2019). Arty: Jurnal Seni Rupa Jambi Community Tradition As The Inspiration Of Textile Art Works Tradisi Masyarakat Jambi Sebagai Inspirasi Berkarya Textile Art. In Arty (Vol. 8, Issue 2). http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/arty.
Anggun Ferayanti, O., Widad Zahirah, F., & Nanette Kristiyanto, P. (2025). Sustainable Fashion Melalui Upcycling Limbah Denim dengan Teknik Pewarnaan Tekstil Ramah Lingkungan (Vol. 22, Issue 1). https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/ornamen/.
Bagas, P., Abdi, S., Angge, I. C., Rupa, J. S., Bahasa, F., & Seni, D. (2021). Analisis Teknik Seni Lukis Sutra Tjiplies. In Jurnal Seni Rupa (Vol. 9, Issue 2). http:e/journal.unesa.ac.id/index.php/va.
Budiyono, dkk. (2008). Kriya Tekstil. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan Nasional.
Gittinger, M. (1979). Splendid Symbols: Textiles and Tradition in Indonesia. Ocford University Press.
Irfan, dkk. (2023). Seni Kriya. Penerbit Buku Son Pedia.
Lusiana Limono. (2022). Budaya Perempuan dalam Kriya Tekstil Rumahan Melintas Waktu. Cikini: Jurnal Seni Nasional, 8(1).
Lusiana Limono. (2024). Prosiding Seminar Nasional Seni Rupa Pusaran Urban 4 (2024). Adaptasi Kriya Tekstil Menghadapi Disrupsi Digital.
Pandansari, P., Purwanti, R., & Fauzi, I. (2023). Pelatihan Kewirausahaan Bidang Fashion Pada Pelajar SMK Bhakti Nusantara: Seni Lukis Kain. JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka, 5(2). https://doi.org/10.51213/jmm.v5i2.116.
Ziska Meitria, F. N. N. (2017). Pembuatan Busana Fantasi Dengan Sumber Ide The Light Of Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 4(2), 78*83.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Rahma Oktina Alvianda

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright Notice
Authors who publish with Ornamen agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.





