Perancangan Konten Digital Komunitas Ilustrasi Corat-Coret sebagai Media Promosi

Authors

  • Idham Malik Idham Universitas Catur Insan Cendekia Cirebon
  • Galih Putra Mandala Universitas Catur Insan Cendekia Cirebon
  • Yuni A. Solihah Universitas Catur Insan Cendekia Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.33153/citrawira.v6i2.6342

Keywords:

IMC, konten digital, ilustrasi digital, daya tarik, pemasaran

Abstract

Era perkembangan teknologi berdampak pada adanya kebutuhan antara kombinasi konten digital dan ilustrasi digital dalam sarana periklnan. Perancangan ini bertujuan untuk menghasilkan konten digital dalam bentuk video reels yang berisikan materi edukasi tentang ilustrasi digital, dengan tujuan mempromosikan komunitas ilustrasi Corat-Coret. Penelitian ini menggunakan pendekatan Integrated Marketing Communication (IMC) yang dipilih untuk memastikan bahwa penargetan dan keselarasan antar elemen periklanan dapat tercapai, sehingga pesan yang disampaikan lebih konsisten dan efektif. Fokus utama dari penelitian ini adalah pembuatan konten video reels di instagram yang membahas edukasi tentang ilustrasi digital, yang disesuaikan dengan kebutuhan pasar industri kreatif saat ini, serta pembuatan merchandise sebagai media pendukung penelitian. Perancangan tiga konten digital bermanfaat sebagai media promosi yang informatif dan sesuai dengan kebutuhan audiens

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adithia, S., & Jaya, M. P. P. (2021a). Strategi Pemasaran Digital Produk Minuman Kopi di Masa Pandemi. Journal of Research on Business and Tourism, 1(1), 37. https://doi.org/10.37535/104001120213

Adithia, S., & Jaya, M. P. P. (2021b). Strategi Pemasaran Digital Produk Minuman Kopi di Masa Pandemi. Journal of Research on Business and Tourism, 1(1), 37. https://doi.org/10.37535/104001120213

Aditya, R., Adam, P., Agus, E., Oemar, B., Rupa, J. S., Bahasa, F., & Seni, D. (2021). Pengembangan Video Menggambar Ilustrasi pada Media Wayang Beber di SMP Negeri 51 Surabaya. In Jurnal Seni Rupa (Vol. 9, Issue 3). http://journal.unesa.ac.id/index.php/va

Anjal Bimo Suseno, M., Rahman Athian Prodi Seni Rupa, M., Seni Rupa, J., Bahasa dan Seni, F., & Negeri Semarang, U. (2024). Eduarts: Jurnal Pendidikan Seni Ilustrasi dengan Teknik Digital Tentang Permainan Tradisional sebagai Media Informasi dan Nostalgia antar Generasi. In Eduarts (Vol. 13, Issue 1). http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eduart

Ayub, M., & Sulaeman, S. F. (2022). Dampak Sosial Media Terhadap Interaksi Sosial pada Remaja: Kajian Sistemik. Jurnal Penelitian Bimbingan Dan Konseling, 7(1).

Putri, S. U. V., Budiardjo, H., & Yosep, S. (2016). Perancangan Buku Komik Ludruk Berbasis Ilustrasi Digital Guna Mengenalkan Kembali Kesenian Tradisional kepada Remaja. Art Nouveau, 5(2).

Laksani, H., & Pandanwangi, B. (2023). Analisis Semiotika pada Iklan dan Implikasinya dalam Pembelajaran Bahasa Inggris Prodi Desain Komunikasi Visual. 6(2), 944–956. http://aksa.stsrdvisi.ac.id

Ma, ruf, S., & Anwar. (2024). Integrated Marketing Communication: A Literature Review. Jurnal Intelek Dan Cendekiawan Nusantara, 1. https://jicnusantara.com/index.php/jicn

Malik, I., Putra, G. M., & Solihah, Y. (2024). Perancangan Konten Digital Komunitas Ilustrasi Corat-Coret Sebagai Media Promosi.

Rinanda, Feby. (2023). Pengaruh Konten Media Sosial Instagram Sintia With Books Terhadap Minat Baca Bagi Followers-nya. Universitas Islam Negeri, 34-55. http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/32695

Sandi, R. K., & Widaningsih, S. (2022). Analisis Konten Marketing Media Sosial Instagram Dalam Upaya Meningkatkan Efektivitas Pemasaran (Studi Kasus Pada Akun @Indihomesragen PT Telkom Indonesia Datel Sragen Tahun 2022). E-Proceeding of Applied Science, 422–432. https://www.telkom.co.id/

Simanjuntak, V., A. Dan Baharuddin. (2018). Meningkatkan Kemampuan Analisis Teks Eksplanasi Dengan Media Ilustrasi Digital. Jurnal Komunitas Bahasa, 6(2), 88-97. https://jurnal.una.ac.id/index.php/jkb/article/view/637

Suseno dkk. (2024). Ilustrasi Dengan Teknik Digital Tentang Permainan Tradisional Sebagai Media Informasi Dan Nostalgia Antar Generasi. Eduarts: Jurnal Pendidikan Seni, 13(1), 47- 54. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eduart

Downloads

Published

2025-12-09

Issue

Section

Articles